Yogyakarta – Indonesia. Center for Tropical Medicine, Faculty of Medicine, Universitas Gadjah Mada with the support from WHO/TDR has successfully conducted the first batch Regional Course on Implementation Research (IR) at the Phoenix Hotel, Yogyakarta from October 7 to 10, 2015. With intensive of lectures and group works, this 4 day course aims to develop IR capacity in both individuals and institutions, particularly in low- and middle-income countries, where the greatest needs for expanding IR capacity persist. This course will introduce participants to the concept of IR, tools and materials relevant to IR and facilitate the development of IR proposal.
Berita Tropmed
The Australasian HIV&AIDS Conference diselenggarakan pada tanggal 16-18 September 2015 di Brisbane, Australia. Sebanyak 8 orang dari tim peneliti Pusat Kedokteran Tropis berpartisipasi dalam acara tersebut dan mempresentasikan hasil penelitian mereka dalam bentuk presentasi oral maupun poster. Tim peneliti yang berpartisipasi antara lain:
dr. Yanri Wijayanti Subronto, PhD, SpPD-FINASIM
Dosen Fakultas Kedokteran Universitas Gadjah Mada, Koordinator divisi HIV, Kepala Poliklinik Edelweis RSUP Dr Sardjito. Judul presentasi (poster):
• Describing sexual histories and activities of young HIV seropositive MSMs and MSMs with unknown serostatus in Jogjakarta, Indonesia.
• The Predictors Of Anaemia In The 1st Year Of Zidovudine-Based Antiretroviral Treatment In HIV Patients, Indonesia (Mewakili dr. Kanti Ratnaningrum, M.Sc.- Lulusan S2 Pusat Kedokteran Tropis 2014 – FRTP The Kirby Institute, UNSW, Australia).
Yogyakarta – Seminar Update on Malaria and Timika Studies pada hari Selasa (22 Septermber 2015) dibuka oleh dr. Riris Andono Ahmad, MPH., PhD. Sebelum acara seminar dimulai, diadakan Meet and Greet tim Menzies, Timika dan FK UGM di Ruang Eksekutif lantai 2 Gedung KPTU, yang di hadiri oleh Dekan FK UGM, Direktur Pusat Kedokteran Tropis, Bagian Ilmu Kesehatan Anak RSUP Dr. Sardjito, Prof. Nicholas Anstey dan Prof. Richard N Price dari Menzies School of Health Research, Darwin Australia serta dr. Jeanne Rini dari Yayasan Pengembangan Kesehatan dan Masyarakat Papua.
Yogyakarta – Indonesia. Center for Tropical Medicine, Faculty of Medicine, Universitas Gadjah Mada with the support from WHO/TDR has successfully conducted the first batch Regional Course on Good Clinical Practice (GCP) at the Phoenix Hotel, Yogyakarta from September 4 to 6, 2015.
Good Clinical Practice is an international ethical and scientific standard for designing, conducting, analyzing and reporting clinical trials that involve participation of human subjects. Compliance with this standard provides public assurance that the rights, safety, and well being of trial subjects are protected. It also ensures the credibility of the trial data. This course is dedicated to developing country research and development activities whose researchers are compelled to adhere to GCP in environments that may not be easily conducive to GCP requirements. The module provides an overview of what forces led to the landmark International Conference on Harmonization (ICH) that triggered the GCP through combination of interactive lectures, discussions, practical exercises – small group work, role-plays and preparation/review of records.
Yogyakarta – Indonesia. The first batch Regional Course on Good Clinical Laboratory Practice (GCLP) was successfully organized by Center for Tropical Medicine, Faculty of Medicine, Universitas Gadjah Mada with the support from WHO/TDR at the Phoenix Hotel, Yogyakarta from September 1 to 3, 2015. Good Clinical Laboratory Practice (GCLP) is a guideline in using laboratory samples for clinical studies. For some years, it has been internationally recognized that clinical laboratories processing specimens from clinical trials require an appropriate set of standards to guide good practices. This course aims to disseminate and share the experience and knowledge on the principles of GCLP particularly in developing countries with its limitation in lab facilities. The couse was delivered through lectures, discussion, laboratory visit and problem analysis which focuses on a series of modules.
Kongres Nasional Perhimpunan Peneliti Penyakit Tropik dan Infeksi Indonesia (KONAS PETRI) ke-XXI diadakan di Yogyakarta pada tanggal 22-23 Agustus 2015 dengan tema“From Basic to Advance in Infectious Disease”. Kegiatan ini dilaksanakan selama 2 hari dalam bentuk rapat anggota, simposium, makalah bebas dan pameran farmasi. Kegiatan ini merupakan suatu bentuk kepedulian dan upaya Perhimpunan Peneliti Penyakit Tropik dan Infeksi Indonesia dalam memajukan taraf kesehatan masyarakat Indonesia secara umum dengan memberikan pembaruan ilmu pengetahuan dan berbagi pengalaman dalam diagnosis dan tatalaksana berbagai kasus penyakit tropik dan infeksi di Indonesia.
Pusat Kedokteran Tropis Fakultas Kedokteran Universitas Gadjah Mada, telah melaksanakan kegiatan pelatihan Good Clinical Laboraory Practice (GCLP) Nasional yang dilaksanakan di Yogyakarta, pada tanggal 04 – 06 Agustus 2015.
Pelatihan ini merupakan pelatihan GCLP yang ke tiga, diselenggarakan oleh Pusat Kedokteran Tropis, dengan dasar pemikiran terhadap pentingnya peningkatan dan menjamin kualitas uji klinis. Pelatihan ini juga diharapkan sebagai program untuk menyebarluaskan dan berbagi pengalaman serta pengetahuan tentang GCLP dan mendorong implementasi di laboratorium masing masing.
Yogyakarta – Indonesia. With the support from WHO/TDR, Center for Tropical Medicine, Faculty of Medicine, Universitas Gadjah Mada has conducted successfully the first batch of Good Health Research Practice (GHRP) Course at the Eastparc Hotel, Yogyakarta from July 27 to 30, 2015. The goal of this course is to impart knowledge and skills on implementing concept and principles of good research practices in human health research. This course provides participants with the necessary tools to facilitate the design, conduct, record and report of research project according to ethical and quality principles.
Setiap tahun diperkirakan 390 juta orang terinfeksi demam berdarah dengue (DBD). Di Asia Pasifik, hampir 75 persen penderitanya berada di wilayah ASEAN. Sebagai bentuk perhatian terhadap DBD ini maka Fakultas Kedokteran (FK) UGM mengembangkan sejumlah riset pengendalian DBD, yaitu melalui Eliminate Dengue Project (EDP) dan International Research Consortium on Dengue Risk Assesement, Management and Surveillance (IDAMS) yang merupakan konsorsium penelitian 8 negara di Asia dan Amerika Latin.
Peneliti utama IDAMS, dr. Ida Safitri Laksanawati, Sp.A menuturkan saat ini IDAMS telah bekerjasama dengan beberapa rumah sakit dan puskesmas di Kota Yogyakarta untuk mengumpulkan 500 sampel darah pasien yang didiagnosa DBD untuk diperiksa. Sampai bulan ini setidaknya telah direkrut lebih dari 300 pasien anak dan dewasa. Dari hasil analisis serotypevirus menunjukkan bahwa ke empat serotype virus bersirkulasi di Yogyakarta.
Faculty of Medicine Universitas Gadjah Mada (UGM), Yogyakarta, Indonesia has been selected to host an international postgraduate training scheme for masters and PhD level students, providing full scholarship to up to 50 Master and 5 PhD students in the next four years (2015-2019). The grants are available to students from low- and middle-income countries of WHO South East Asia and West Pacific regions. The training will be focused on implementation research, which supports the identification of health system bottlenecks and approaches to address them.